Spirit Junior April 2018

Kejujuran adalah salah satu karakter yang seharusnya ditanam orang tua sejak kecil, karena dengan kejujuran akan membawa anak-anak kepada perkenanan Tuhan. Melalui renungan Spirit Junior April 2018, mari bimbing anak Anda untuk, belajar jujur dari hal-hal kecil.